Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2021

SELAMA PANDEMI NILAI SEKOLAH MEMBUNUH KREATIVITAS INDIVIDU

Gambar
SELAMA PANDEMI NILAI SEKOLAH MEMBUNUH KREATIVITAS INDIVIDU (Oleh Kathrin Shakira) Pandemi berlangsung pada tahun 2020 yang merupakan awal dari semuanya terjadi, dimana masyarakat dunia digemparkan oleh munculnya sebuah virus yang sangat mematikan yang ditemukan pertama kali di Wuhan, China. Covid-19 berlangsung begitu kuat di Indonesia sendiri yang merupakan termasuk golongan terbesar di dunia. Pencegahan yang dilakukan pemerintah dalam menanggulangi Covid-19 ini dengan adanya dilakukan PSBB(Pembatasan Sosial Berskala Besar) ataupun Lockdown di berbagai daerah Indonesia. Pandemi ini dapat berdampak bagi berbagai sektor contohnya adalah sektor pendidikan. Sebuah pembelajaran daring menimbulkan efek yang positif maupun negatif serta tidak maksimalnya sebuah nilai yang diperoleh di sekolah membunuh kreativitas individu. Pada realita saat ini pendidikan di Indonesia sangat memprihatinkan, kurikulum pembelajaran jarak jauh yang menurut saya sangat tidak efektif untuk siswa di daerah-daerah